Perpustakaan Desa

  • Cerito Cekak Boso Jowo : Sambel

    27 Agustus 2017 11:29:37 WIB
    Cerito Cekak Boso Jowo : Sambel
    Risti mesem sumringah. Mripate nyawang sing lanang kanthi kebak tresna. “Ketoke iki luwih kandel tinimbang biyasane, Mas,” aloke karo nampani amplop werna soklat saka tangane sing lanang. "Iya. Ana tambahan saka lemburanku sajroning limang dina. Digamblokake Ing kono pisan". Risti mbukak ..selengkapnya

  • Bagaimana dengan Kepercayaan?

    07 Agustus 2017 12:40:03 WIB Pustakawan Desa
    Bagaimana dengan Kepercayaan?
    Cinta yang sempurna ialah memberi kepercayaan sepenuhnya kepada mereka yang dicintai, tanpa ada ada rasa ragu apalagi curiga, tampak tak ada gunanya jika kita berkata bahwa kita mencintai dia tapi kita selalu meragukan dirinya, apalagi cemburu buta...memang cemburu adalah indikasi cinta, tapi bukan satu-satunya ..selengkapnya

  • Mengenai Nafsu?

    07 Agustus 2017 12:30:03 WIB Pustakawan Desa
    Mengenai Nafsu?
    Yang kutahu, tak pernah kutemui dalam perjalanan para kafilah kehidupan bahwa pemenuhan nafsu dapat menenangkan jiwa sepanjang kaki melangkahi luasnya padang kehidupan... Pertanyaannya, apakah cinta dapat diraih dengan nafsu? Apakah jiwa ini akan tentram ketika nafsu sudah terlampiaskan? Walau hanya ..selengkapnya

  • Cinta

    07 Agustus 2017 12:18:48 WIB Pustakawan Desa
    Cinta
    Masih irisan dari sebuah artikel lawas yang dipunyai oleh Hikmawan Saefullah a.k.a Indra Papap AAL. Berisi tentang cinta. Tulisan ini sekedar teks yang bisa ditafsir oleh siapapun diantara teman-teman, silahkan jika ingin berbagi... Dan pertanyaan-pertanyaan dalam hati yang kerdil itu selalu sama..."Mengapa ..selengkapnya

  • Kenapa, Kenapa, Kenapa?

    05 Agustus 2017 13:47:56 WIB Pustakawan Desa
    Kenapa, Kenapa, Kenapa?
    Tulisan ini hanyalah irisan dari sebuah artikel lawas yang dipunyai oleh Hikmawan Saefullah a.k.a Indra Papap AAL. Berisi tentang beberapa pertanyaan yang terkadang kita sendiri sering menanyakan.Banyak diantara mereka yang lebih tua dari kita merasa bahwa zaman mereka jauh lebih baik dibandingkan zaman ..selengkapnya

  • Visi Misi Kabupaten Gunungkidul Tahun 2016-2021

    25 Juli 2017 11:45:30 WIB GEDANGREJO
    Visi Misi Kabupaten Gunungkidul Tahun 2016-2021
    Kabupaten Gunungkidul adalah salah satu kabupaten yang ada di Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, dengan Ibukotanya Wonosari. Luas wilayah Kabupaten Gunungkidul 1.485,36 km2 atau sekitar 46,63 % dari luas wilayah Propinsi Daerah Istimewa YogyAkarta. Kota Wonosari terletak di sebelah tenggara kota Yogyakarta ..selengkapnya

  • Percayalah, Proses Tidak Akan Mengkhianati Hasil!

    22 Juli 2017 15:30:44 WIB Pustakawan Desa
    Percayalah, Proses Tidak Akan Mengkhianati Hasil!
    Keberadaan seseorang di masa yang akan datang tidak terlepas dari proses orang tersebut  di masa sebelumnya. Hal ini berarti “proses”  sebagai rangkaian yang panjang  harus kita jalani untuk sampai pada tempat yang kita inginkan dan tempat yang semestinya kita tuju, yaitu menjadi ..selengkapnya

  • Novel Kahlil Gibran - Sang Pujaan

    11 Juli 2017 15:02:25 WIB Pustakawan Desa
    Novel Kahlil Gibran - Sang Pujaan
    Dialah yang disanjung-sanjung sampai gila. Dialah pengkhayal yang menulis untuk menghancurkan moral kaum muda. Andaikan kaum lelaki dan perempuan yang sudah beristeri/bersuami mengikuti pendapat-pendapat Gibran dalam hal perkawinan maka akan goyahlah sendi-sendi keluarga dan akan tesengal-sengallah dasar-dasar ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kabar Desa Gedangrejo

Fitur Desa Gedangrejo

Laporan Dana Desa Gedangrejo WhatsApp Desa Gedangrejo Cek Status Permohonan KTP Perpustakaan Desa Gedangrejo