PUNCAK HARI JADI KALURAHAN GEDANGREJO KE-109

Pustaka Gedangrejo, 20 Mei 2025 12:09:43 WIB

Gedangrejo (Sabtu, 17 Mei 2025) Kalurahan Gedangrejo melangsungkan upacara dalam rangka Hari Jadi Kalurahan Gedangrejo ke-109 dengan sangat sederhana yaitu pagi hari pukul 08.00 WIB di lakukan upacara bersama-sama pamong kalurahan, lembaga kalurahan, RT RW dan Kader di halaman Kalurahan, upacara berlangsung dengan kidmat yang dipimpin langsung oleh Lurah Gedangrejo. Selanjutnya setelah upacara diadakan resepsi yaitu pemotongan tumpeng yang secara simbolis dipotong oleh lurah dan di berikan kepada ketua panitia yaitu carik kalurahan. Dalam kegiatan ini beliau Bapak Lurah berpesan kepada seluruh pamong dan masyarakat bahwa dalam perayaan tahun ini memang sangat sederhana namun kekompakan serta gotong royong dan kerukunan harus tetap dijaga.

Artikel Terkini

  • CALON PAMONG YANG BERHAK MENGIKUTI UJIAN

    07 Desember 2022 17:03:39 WIB Yulianti Mawarsih
    CALON PAMONG YANG BERHAK MENGIKUTI UJIAN
    ... ..selengkapnya

  • LOWONGAN PAMONG KALURAHAN GEDANGREJO

    23 November 2022 13:36:04 WIB Pustaka Gedangrejo
    LOWONGAN PAMONG KALURAHAN GEDANGREJO
    Gedangrejo, 23 November 2022 (SIDA SAMEKTA) Pemerintah Kalurahan Gedangrejo Kapanewon Karangmojo Kabupaten Gunungkidul pada Akhir Tahun 2022 ini membuka lowongan pekerjaan Pamong Kalurahan untuk mengisi kekosongan pada jabatan Pangripta. Adapun mekanisme untuk pengisian kekosongan Pamong Kalurahan J... ..selengkapnya

  • GELAR POTENSI HARI KE-DUA

    08 September 2022 09:19:40 WIB Pustaka Gedangrejo
    GELAR POTENSI HARI KE-DUA
    Gedangrejo, 8 September 2022 (Sida Samekta) Rabu Malam Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya Memasuki Hari Ke-Dua. Tim Panitia Rintisan Desa Budaya Kalurahan Gedangrejo Segera Melakukan Pameran Potensi Kalurahan Gedangrejo, Untuk Letak Stand Kalurahan Gedangrejo Adalah Nomor 10 (Sepuluh) Atau Terl... ..selengkapnya

  • GELAR POTENSI HARI PERTAMA

    06 September 2022 21:59:53 WIB Pustaka Gedangrejo
    GELAR POTENSI HARI PERTAMA
    Gedangrejo, 7 September 2022 (SIDA SAMEKTA) Selasa Sore Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya Resmi Dibuka Oleh Bupati Gunungkidul. Tim Panitia Rintisan Desa Budaya Kalurahan Gedangrejo Segera Melakukan Pameran Potensi Kalurahan Gedangrejo, Untuk Letak Stand Kalurahan Gedangrejo Adalah Nomor 10 (Sepulu... ..selengkapnya

  • Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya Kalurahan Gedangrejo

    06 September 2022 09:57:23 WIB Pustaka Gedangrejo
    Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya Kalurahan Gedangrejo
    Gedangrejo, 6 September 2022 (SIDA SAMEKTA) Pemerintah Kalurahan Gedangrejo, Kapanewon Karangmojo Mengikuti Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya Tahun 2022 Yang Bertempat Di Alun-Alun Kabupaten Gunungkidul. Acara Yang Dilaksanakan Oleh Kundha Kabudayan Gunungkidul (Dinas Kebudayaan) Akan Dilaksanakan ... ..selengkapnya

  • APEL KERJA 5 SEPTEMBER 2022.

    05 September 2022 10:19:30 WIB Pustaka Gedangrejo
    APEL KERJA 5 SEPTEMBER 2022.
    Gedangrejo, 5 September 2022 (SIDA SAMEKTA) Dalam Rangka Meningkatkan Kedisiplinan Dan Kinerja Aparatur Pemerintah Kalurahan Sesuai Dengan Ketentuan Pasal 2 Angka 10 Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 17 Tahun 2014 Tentang Disiplin Perangkat Desa Dan Pasal 3 Ayat 1 (Satu) Peraturan Bupati Gunungkidu... ..selengkapnya

  • BERKETEPATAN SATU DASAWARSA UU KEISTIMEWAAN, KALURAHAN GEDANGREJO MENYALURKAN BLT BULAN AGUSTUS

    31 Agustus 2022 11:39:38 WIB Pustaka Gedangrejo
    BERKETEPATAN SATU DASAWARSA UU KEISTIMEWAAN, KALURAHAN GEDANGREJO MENYALURKAN BLT BULAN AGUSTUS
    Gedangrejo, 31 Agustus 2022 (SIDA SAMEKTA)  Berketepatan Satu Dasawarsa Undang Undang Keistimewaan Yogyakarta, Pemerintah Kalurahan Gedangrejo Menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Bulan Agutus. Rabu Pagi 110 KPM Memadati Aula Kantor Kalurahan Gedangrejo, Kapanewon Karangmojo, Kabup... ..selengkapnya

  • PEMENANG LOMBA FOTO CING CING GOLING

    05 Agustus 2022 11:38:00 WIB Pustaka Gedangrejo
    PEMENANG LOMBA FOTO CING CING GOLING
    Gedangrejo, 5 Agustus 2022 (SIDA SAMEKTA) Dalam rangka turut serta meliterasikan, mendokumentasikan dan melestarikan adat tradisi dan kebudayaan Gunungkidul. Pemerintah Kalurahan Gedangrejo, Karangmojo, Gunungkidul bekerjasama dengan Gunungkidul Photography , mengadakan “LOMBA FOTO CING-C... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kabar Desa Gedangrejo

Fitur Desa Gedangrejo

Laporan Dana Desa Gedangrejo WhatsApp Desa Gedangrejo Cek Status Permohonan KTP Perpustakaan Desa Gedangrejo